C++ Pointer dengan contoh lengkap beserta penjelasannya part 2

Mengetahui Alamat Suatu Variabel


Perlu diketahui, notasi 0x pada hasil program di depan menyatakan notasi heksadesimal.

Pada C++, tanda & juga dipakai untuk referensi (alias dari suatu variabel).

Mendefinisikan Variabel Pointer

tipe_data *nama_variabel

tipe_data dapat berupa sembarang tipe data seperti halnya variabel bukan pointer.
nama_variabel adalah variabel pointer.

Mengisi Variabel Pointer

Supaya variabel pointer menunjuk ke variabel 

lain, mula-mula harus diisi dengan alamat dari 

variabel yang hendak ditunjuk.

Misalnya terdapat pendefinisian seperti berikut 


int vint = 55;
int *pint;

Variabel pint dapat diatur agar menunjuk ke vint dengan cara sebagai berikut :

pint = &vint;


Pernyataan diatas berarti : “pint diisi dengan alamat dari vint”.

#include <iostream.h>
#include <conio.h>
void main()
{
int vint = 55;
int *pint;
pint = &vint;      //pointer menunjuk ke vint
cout<<"Alamat vint = "<<&vint<<endl;
cout<<"Isi pint = "<<pint<<endl;
getch();
}

0 komentar:

a

Ads 468x60px

Featured Posts

welcome

selamat datang di blog saya

blog ini berisi tutorial belajar C++ dan bahasa pemrograman laennya
semoga Bermanfaat

salam kenal
from hapish

About Me

Label

Popular Posts

fan page

Blogger templates